23 ASN Pemkot Surabaya Dipromosikan, Joestamadji Digeser Jadi Staf Ahli Walikota
JURNALBERITA.ID – SURABAYA, Sebanyak 23 Aparatur Sipil Negara (ASN) mendapat promosi jabatan dari 66 pegawai negeri Sipil dilingkungan kerja pemerintah kota (Pemkot) Surabaya. Pelantikan dan mutasi jabatan dilakukan digedung balai…