Upaya Jaga Akidah Aswaja, PKS Jatim Gelar Lomba Baca Kitab Kuning
JURNALBERITA.ID, SURABAYA-Demi melestarikan budaya keilmuan santri-santri DPW PKS Jawa Timur menggelar lomba baca kitab kuning (LBKK), Selasa (6/12/2022). “Lomba baca kitab kuning ini kita selenggarakan sebagai bagian dari upaya untuk…